Baca lewat email biar asik ->
author

Artikel ini ditulis oleh : Putu Hadi

Putu Hadi adalah Blogger dan Penulis penyuka Android. Follow saya di Twitter, artikel ini bermanfaat buat kamu? jangan lupa tinggalkan komentar ya...


Rabu, 19 Oktober 2011

Akhirnya, BBM untuk Android...


Tidak ada! jadi bagi para penggemar Android harus kecewa karena BBM tak jadi takluk. Pada acara BlackBerry DevCon 2011 di San Francisco hanya ditunjukkan platform BBX yang akan mencakup BBX-OS. Berikut berita BBX-OS yang gue kutip dari Teknoup:
BBX juga akan mendukung aplikasi yang dikembangkan menggunakan salah satu alat yang tersedia saat ini untuk BlackBerry PlayBook, termasuk SDK, Adobe AIR / Flash dan WebWorks/HTML5, serta Runtime BlackBerry untuk aplikasi Android. Nantinya kedepannya BBX akan berbasis tablet dan smartphone.


Lalu BBM untuk Android? berikut petikannya kembali dari Teknoup :

ditengah-tengah berlangsungnya acara konferensi pers BlackBerry DevCon 2011 di San Fransisco, dua orang staff internal Research In Motion Alec Saunders dan Chris Smith menyangkal rumor akan hadirnya BlackBerry Messenger di platform lain.

Jadi jelas sudah, BBM untuk Android malah belum terpikirkan oleh RIM dan memang jika BBM ada di Android berarti RIM sedang menggantung dirinya sendiri. tetapi memang platform BBX ini berisikan plugin untuk menjalankan aplikasi Android.  So, apakah kamu senang atau kecewa?

source : teknoup, Mashable

3 komentar:

  1. wah keren info nya.
    sayangnya harga BB yang menggunakan OS7 masih mahal dan belum mampu membeli nya

    BalasHapus
  2. Coba ada BBM buat hape yang lain selain Android,enak hidup ni

    BalasHapus

Artikel ini berguna? jangan menjadi silent reader, saya akan selalu menjawab komentar

Ada 2 aturan berkomentar yaitu jangan asal komentar, jangan mengiklan, hargai penulis yang membuat artikel ya..terima kasih.